John 18:26-27

Indonesian(i) 26 Seorang hamba imam agung, yaitu keluarga dari orang yang telinganya dipotong Petrus, berkata, "Bukankah saya melihat engkau di taman itu bersama-sama dengan Dia?" 27 Lalu Petrus menyangkalnya lagi, "Tidak," --dan tepat pada saat itu ayam berkokok.