Luke 24:13 Cross References - Indonesian

13 Pada hari itu juga, dua orang pengikut Yesus sedang berjalan ke sebuah desa yang bernama Emaus, kira-kira sebelas kilometer jauhnya dari Yerusalem.

Mark 16:12-13

12 Setelah itu Yesus memperlihatkan diri kepada dua orang pengikut-Nya dengan cara yang lain. Itu terjadi ketika kedua orang itu sedang berjalan ke sebuah kampung. 13 Jadi mereka kembali dan memberitahukan hal itu kepada yang lain-lainnya. Tetapi mereka tidak percaya.

Luke 24:18

18 Lalu seorang dari mereka, yang bernama Kleopas, bertanya kepada Yesus, "Bapakkah satu-satunya orang asing di Yerusalem yang tidak tahu peristiwa yang terjadi di sana akhir-akhir ini?"

Cross Reference data is from OpenBible.info, retrieved June 28, 2010, and licensed under a Creative Commons Attribution License.